Program Kegiatan Safety Talk sebagai Penguatan Kesadaran Keselamatan Kerja pada PT. Eurotruk Transindo
DOI:
https://doi.org/10.23960/jpkmt.v6i1.208Keywords:
Budaya Keselamatan, Kesehatan dan Keselamatan Kerja, Program Safety TalkAbstract
Sumber daya manusia memiliki peran penting dalam mendukung operasional perusahaan, khususnya dalam penerapan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3). Kegiatan ini bertujuan untuk mengevaluasi penerapan program safety talk di PT. Eurotruk Transindo sebagai upaya meningkatkan budaya keselamatan kerja. Metode yang digunakan adalah analisis Fishbone untuk mengidentifikasi akar permasalahan dan melaksanakan kegiatan safety talk secara sistematis. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa program ini secara signifikan meningkatkan kesadaran karyawan tentang keselamatan kerja, dengan 61,1% responden merasa termotivasi untuk menggunakan alat pelindung diri (APD). Meskipun demikian, masih terdapat tantangan dalam meningkatkan partisipasi dan interaksi selama sesi. Kesimpulannya, meskipun safety talk telah meningkatkan pemahaman karyawan terkait keselamatan kerja, perlu adanya perbaikan dan evaluasi berkelanjutan agar program ini lebih efektif dan inklusif bagi seluruh karyawan.
Downloads
References
Adrai, R., & Perkasa, D. H. (2024). Penerapan Etika Bisnis dan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Dalam International Human Resources Management. Jurnal Manajemen dan Bisnis Madani, 6(2), 68-85. doi:https://doi.org/10.51353/jmbm.v6i2.950
Amrulloh, M. O. R., Riyanto, E., & Islamudin, R. A. (2023). Meningkatkan Kesadaran Keselamatan Dengan Implementasi Lima Pilar Program Melalui Pengukuran Budaya Keselamatan. JIM : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah, 8(3), 2473-2483. doi:https://doi.org/10.24815/jimps.v8i3.25697
Cooper, M. D. (2000). Towards a model of safety culture. Safety Science, 36(2), 111-136. doi:https://doi.org/10.1016/S0925-7535(00)00035-7
Ghofur, M. A., Maulana, M. A. F., Muriyanto, Y. D., Winarta, W. T., & Radianto, D. O. (2024). Kesadaran Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3): Kunci Keberhasilan Perusahaan Dalam Mengelola Risiko dan Produktivitas. Journal of Educational Innovation and Public Health, 2(2), 116-133. doi:https://doi.org/10.55606/innovation.v2i2.2880
Griffin, M. A., Neal, A., & Parker, S. K. (2007). A new model of work role performance: Positive behavior in uncertain and interdependent contexts. Academy of Management Journal, 50(2), 327–347. doi:https://doi.org/10.5465/AMJ.2007.24634438
Hidayah, H. S., Yusuf, Fatah, Z., & Wahjono, S. I. (2024). Latihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. National Conference on Applied Business Education & Technology (NCABET), 3, pp. 300-317. doi:ttps://doi.org/10.46306/ncabet.v3i1.128
Mardiyah, Arrozy, M. F., & Muamalah, L. (2024). Membangun Budaya K3: Optimalisasi Mewujudkan Lingkungan Kerja Yang Aman Dalam Manajemen SDM. Jurnal Ilmiah Kajian Multidisipliner, 8(12), 39-52.
Pranoto, H. (2024). Manajemen Resiko Terkait Keselamatan Dan Kesehatan Dalam Proyek Konstruksi. Innovative: Journal Of Social Science Research, 4(3), 2106-2115. doi:https://doi.org/10.31004/innovative.v4i3.10745
Ramadhan, F. (2017). Analisis Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Menggunakan Metode Hazard Identification Risk Assessment and Risk Control (HIRARC). Prosiding Seminar Nasional Riset Terapan 2017 (pp. 164-169). Serang: LPPM Universitas Serang Raya.
Sarbiah, A. (2023). Penerapan Pelaksanaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) pada Karyawan. Health Information : Jurnal Penelitian, 15(2), e1210. Retrieved November 6, 2024, from https://myjurnal.poltekkes-kdi.ac.id/index.php/hijp/article/view/1210
Sulistyo, B. (2020). Strategi Komunikasi dalam membentuk Budaya Keselamatan kerja melalui Implementasi Observasi PEKA (Pengamatan Keselamatan Kerja) di PT. X. Jurnal Kajian Ilmiah (JKI), 20(1), 1-12. doi:https://doi.org/10.31599/jki.v20i1.66
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Atikah Wardah Kamilah, Wira Bharata

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.