Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Komputer Di SMK Surya Dharma Bandar Lampung

Authors

DOI:

https://doi.org/10.23960/jpkmt.v2i1.24

Keywords:

media pembelajaran, pre test, post test

Abstract

Guru dapat memperluas wawasannya dengan berbagai usaha yang mengacu pada penambahan pengetahuan tentang pemanfaatan media pembelajaran setiap mata pelajaran yang diasuh, khususnya di SMK Surya Dharma Bandar Lampung. Namun para guru masih mengalami kesulitan dalam pembuatan media pembelajaran yang baik dan benar. Oleh karena itu, penting diadakan program pengabdian masyarakat untuk mendampingi para guru tersebut dalam penyusunan, pembuatan dan penggunaan media pembelajaran.Untuk kelompok materi yang bersifat aspek pengetahuan atau kognitif tentang teori-teori media pembelajaran dan fungsinya, para peserta yang memperoleh nilai cukup baik pada saat pre test hanya mencapai 2 orang atau 13,33% dari 15 orang peserta. Setelah mengikuti pelatihan berdasarkan hasil post test yang dilakukan, peserta yang memperoleh nilai cukup baik sebanyak 13 orang atau 86,67%. Dengan demikian diperoleh hasil atau peningkatan sebanyak 11 orang atau 77,33% dari seluruh peserta.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arsyad, A. (2010). Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Effendy, H. (2009). Mari Membuat Film: Panduan Menjadi Producer. Jakarta: Erlangga.

Hasbullah. (2006). Otonomi Pendidikan: Kebijakan Otonomi Daerah dan Implikasinya terhadap Penyelenggaraan Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Perkasa.

Kemendikbud. (2003, July 8). Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional. Retrieved Januari 1, 2021, from Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum, Kemendikbd: https://jdih.kemdikbud.go.id/arsip/UU_tahun2003_nomor020.pdf

Permana, A. A., Kertiasih, N. K., & Budhayasa, I. P. (2017). Video Profil Sebagai Sarana Promosi Efektif Dalam Menunjang Eksistensi Program Studi Manajemen Informatika. Jurnal Sains dan Teknologi, 6(2), 238-247. doi: http://dx.doi.org/10.23887/jst-undiksha.v6i2.10705

Sadiman, A. S., Rahadjo, R., Haryono, A., & Harjito. (2011). Media Pendidikan, Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatannya. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sugihartono, Fathiyah, K. A., Setiawati, F. A., Harahap, F., & Nurhayati, S. R. (2007). Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Pers.

Downloads

Published

2021-03-31

How to Cite

Aristoteles, A., Febriansyah , F. E., Syarif, A., & Miswar, D. (2021). Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Komputer Di SMK Surya Dharma Bandar Lampung. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN, 2(1), 21-28. https://doi.org/10.23960/jpkmt.v2i1.24

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)